Cara Membersihkan Kamera Depan HP yang Buram Mudah

Kamera hp merupakan salah satu komponen yang paling penting pada hp atau smartphone jaman sekarang. Kamera hp sekarang ini sudah mempunyai fitur yang setara dengan kemera pada umumnya, Nahh berikut ini Fantekno akan memberika sebuah tips cara membersihkan bagian kamera dan fungsinya depan hp yang buram.

Cara Membersihkan Kamera Depan Hp yang Buram

Nahh berikut ini kami berikan beberapa langakah atu metode membersihkan kamera depan hp yang buram dengan mudah.

1. Gunakan Pasta Gigi

Mungkin anda mengira ini cukup aneh, yaa memang tetapi ini merupakan cara membersihkan kamera depan yang buram lumayan ampuh.

Langkah ini bisa anda lakukan jika kamera depan hp anda buram karena tergores. Gunakan pasta gigi yang bewarna putih jangan yang berwarna lain karena nantinya kurang maksimal.

Nahh berikut cara membersihkan kamera HP yang tergores dan buram:

  • Pertama anda siapkan terlebih dahulu kain dan pasta gigi.
  • Setelah itu anda oleskan pasta gigi ke kain tersebut.
  • Usapkan kain yang telah dioles pasta gigi ke depan lensa kamera depan hp anda.
  • Usap dengan perlahan setelah selesai anda diamkan sebentar.
  • Jika sudah anda bersihkan dengan tisu basah.

Pasta gigi mampu sedikit menutupi sedikit goresan dan mampu juga membersihkan kemera yang kotor serta buram. Jika anda tertarik anda bisa mencobanya sendiri dirumah.

2. Gunakan Selotip

Cara membersihkan kamera depan hp yang buram berikutnya adalah anda dapat memakai metode selotip. Selotip bisa anda gunakan untuk membersihkan kamera karena selotip memiliki perekat yang bisa anda pakai.

Berikut langkah melakukanya:

  • Pertama anda siapkan selotip terlebih dahulu.
  • Potong sedikit jangan terlalu banyak.
  • Kemudian anda tempelkan selotip di atas kamera depan hp anda pastiakn tertempel dengan benar.
  • Setelah itu anda cabut selotip tersebut maka kamera depan anda akan bersih.

Perlu anda perhatikan ketika anda emotong selotip usahakan tangan jangan sampai menempel di bagian perekatnya karena jika menempel ketika di tempelkan di kamera hasilnya malah akan lebih buram.

Ini dikarenakan ketika tangan anda menempel di bagian perekat maka kotoran ditangan anda pasti akan ikut tertempel.

3. Gunakan Caian Pembersih

Yang ketiga anda bisa membersihkan kamera depan hp anda yang buram dengan memakai cairan pembersih. Cara ini bisa anda lakukan jika hp anda mengalami kamera hp buram dan kotor.

Anda cukup siapkan cairan pembersih apa saja dan semprotkan sedikit saja ke bagian lensa kamera depan. Setelah itu anda bisa mengusap dengan memakai tisu atau kain yang kering usap sampai bersih.

Jangan semprotkan cairan terlalu banyak karena jika terlalu banyak bisa menyebabkan kamera anda berembun.

4. Gunakan Minyak Kayu Putih

Yang keempat cara membersihkan kamera depan hp yang buram berikutnya adalah anda bisa memakai metode menggunakan kayu putih.

Ya benar kayu putih, minyak kayu putih bisa anda manfaatkan untuk membersihkan kemra hp yang buram karena debu. Berikut langkah melakukanya:

  • Pertama siapkan minyak kayu putih dan kain.
  • Kemudian anda teteskan sedikit minyak kayu putih ke kain tersebut dan oleskan ke depan kamera depan hp.
  • Usap secara perlahan sampai benar-benar bersih.
  • Jika sudah anda bisa bersihkan menggunakan tisu atau kain halus yang kering.

Tak hanya minyak kayu putih saja, anda bisa membersihkan kamera hp memakai alkohol yang bisa anda dapatkan di apotek terdekat ini lebih baik lagi.

5. Mengganti Tutup Lensa Kamera Depan

Langkah yang terakhir cara membersihkan kamera depan hp yang buram adalah dengan mengganti tutup lensa kamera depan.

Cara ini bisa anda lakukan jika setelah menggunakan semua metode diatas tetapi tetap saja hasil jepretan kamera buram. Untuk menggantinya sendiri anda kami sarankan untuk tidak melakukanya sendirian.

Anda bisa menggantinya di tempat service hp sehingga anda tidak perlu menggantinya sendiri karena jika anda belum paham terlebih bau pertama kali takutnya nantinya malah terjadi kesalahan.

Dengan mengganti tutup lensa kamera depan maka anda kini sudah berhasil mengatasi kamera depan hp yang buram.

Demikian lima cara membersihkan kamera depan hp yang buram yang bisa anda lakukan. Semoga artikel tadi bisa bermanfaat untuk anda terima kasih dan semalat mencoba.

Marketplace Jasa Penulis Artikel Berkualitas Nomor #1 di Indonesia. Menghubungkan Penulis dan Advertiser.

Pembayaran
Kantor

PT. SEO DIGITAL INDONESIA

Jl. Raya Sumurwatu Blok Lengek 1 Ds. Jatimulya Kec. Terisi Kab. Indramayu Jawa Barat Indonesia

Email: [email protected]